Kebaikan dan Keburukan adalah suatu pilihan hidup,
kita sebenarnya mengetahui mana hal baik, dan mana hal yang buruk, namun seringkali kita tetap memilih pilihan yang salah...
Hanya karena kita suka...!!!.
Sebab selain malaikat,
ada setan yang berada disekitar kita.
Setan yang membisikkan keburukan berbungkus kenikmatan.
Setan dan Malaikat...
Keduanya adalah pilihan,
hendak bersama siapa hidup kita, itu adalah pilihan.
Jika kita pilih Malaikat
Maka abaikan Setan yang menggoda diri kita...
Ah, hari ini tampaknya tergoda setan dengan menuruti emosi meladeni hal yang tidak berguna.
Emosi ini, terlalu menyita tenaga dan pikiran.
Setan...biarkan saja lewat.
Itu adalah pilihan yang tepat...!!!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar