. Menjaga Rahasia
Sesungguhnya penghianatan amanah yang paling besar disisi Allah pada  hari kiamat adalah suami yang membuka rahasia pribadinya kepada istri  dan istri membuka rahasia pribadinya kepada suami, lalu salah satu  darinya menceritakan kepada orang lain.
2. Mengajak Sholat Bersama
"Allah SWT merahmati seorang wanita yang bangun malam hari untuk  menunaikan shalat dan membangunkan suaminya, dan apabila suaminya  enggan, maka ia percikkan air ke wajahnya." ( HG.R. Abu Daud )
3. Menjaga Kehormatan
"Tidak diperbolehkan bagi seorang istri memasukkan seseorang yang tidak  disukai suaminya ke dalam rumah tangganya, ia tidak boleh menolak  suaminya di tempat tidur, ia tidak boleh mendiamkannya." ( H. R. Abu  Daud )
4. Meringankan Mahar
RAsulullah saw bersabda " Wanita yang paling baik adalah wanita yang  maharnya paling sedikit." ( H. R. Tabrani )
5. Berterima kasih atas kebaikan suami
RAsulullah saw bersabda "Allah tidak akan melihat istri yang tidak tahu  berterima kasih atas kebaikan suaminya padalah ia selalu memerlukannya."   ( H.R. Nasa'i )

Tidak ada komentar:
Posting Komentar